KAI NTB Gelar Pengangkatan 20 Advokat Baru

- Jurnalis

Rabu, 2 Oktober 2019 - 02:31 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dewan Pimpinan Daerah Kongres Advokat Indonesia (DPD KAI) Nusa Tenggara Barat akan menggelar pengangkatan 20 orang advokat baru yang akan dipusatkan di Hotel Astoria Mataram, Rabu sore ini (2/10).

Adv Iskandar SH MH CLA CIL, Ketua DPD KAI NTB dan Direktur Eksekutif LMBH Dr Hazmi Setara Institut

radioalhamzar.com – Menurut Ketua DPD KAI NTB, Adv Iskandar SH MH CLA CIL, 20 orang advokat baru itu berasal dari seluruh wilayah kabupaten kota di Nusa Tenggara Barat.”Kebanyakan dari Lombok Timur,”jelasnya.
Disebutkan, proses pengangkatan dan pelantikan avdokat baru KAI NTB akan dilakukan langsung oleh Wakil Presiden Kongres Advokat Indonesia VP Advokat TM Lutfhi Yazid SH LLM. Diharapkan para advokat yang diangkat, nantinya akan mampu melaksanakan tugas dan jabatan sebagai penasehat hukum atau pengacara sesuai ketentuan hukum dan perundang-undangan yang berlaku. “Harapan KAI pada Advokat baru yang dilantik adalah tetap di jalur yang dibenarkan oleh aturan maupun perundang undangan , menjaga kode etik advokat, ditempat bernaungnya , membela kepentingan klien diatas kepentingan pribadi, membantu masyarakat untuk kepentingan hukum nya tanpa pandang bulu dan menjaga nama baik organisasi advokat,”pungkas Iskandar yang juga Direktur Eksekutif Lembaga Mediasi dan Bantuan Hukum (LMBH) Dr Hazmi Setara Institut. (RA-01)

Baca Juga :  Gelorakan Semangat Santri: 700 Siswa Maraqitta'limat Peringati Hari Santri Nasional dengan Prestasi dan Penghargaan

Berita Terkait

Ulama Kharismatik DR TGH Hazmi Hamzar SH MH  Serukan Jamaah Maraqittalimat Menangkan Iqbal Dinda dan Iron Edwin Pada Pilkada Serentak 2024. Inilah Alasan Utamanya!
Tim Sahabat Hamzar Solidkan Barisan untuk Menangkan Iron-Edwin Pada Pilbup Lotim 2024
Perkuat Persatuan Jelang Pilkada, Yayasan Maraqitta’limat Gelar Repat konsolidasi
Gelorakan Semangat Santri: 700 Siswa Maraqitta’limat Peringati Hari Santri Nasional dengan Prestasi dan Penghargaan
H Shulhi MPd  Dikukuhkan Sebagai Kepala Kemenag Lombok Timur
Kedekatan Keluarga Mamben dengan LMI: Dukungan Hangat untuk Calon Gubernur NTB
Hadiri Maulid STESKI Hamzar, Iqbal Nyatakan Siap Berbakti untuk NTB
Perguruan Maraqitta’limat Suela Lombok Timur Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW. Inilah Rangkaian Acaranya!
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 11:03 WITA

Ulama Kharismatik DR TGH Hazmi Hamzar SH MH  Serukan Jamaah Maraqittalimat Menangkan Iqbal Dinda dan Iron Edwin Pada Pilkada Serentak 2024. Inilah Alasan Utamanya!

Kamis, 7 November 2024 - 02:18 WITA

Tim Sahabat Hamzar Solidkan Barisan untuk Menangkan Iron-Edwin Pada Pilbup Lotim 2024

Senin, 28 Oktober 2024 - 13:11 WITA

Perkuat Persatuan Jelang Pilkada, Yayasan Maraqitta’limat Gelar Repat konsolidasi

Kamis, 24 Oktober 2024 - 07:55 WITA

Gelorakan Semangat Santri: 700 Siswa Maraqitta’limat Peringati Hari Santri Nasional dengan Prestasi dan Penghargaan

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 06:33 WITA

H Shulhi MPd  Dikukuhkan Sebagai Kepala Kemenag Lombok Timur

Berita Terbaru